You are currently viewing Yuk Wakaf Masjid

Yuk Wakaf Masjid

Soib, kita tak pernah tahu amal mana yang diterima. Apakah amal kecil yang tak pernah kita sadari? Mempersiapkannya merupakan agenda yang harus kita perjuangkan hari ini. “Siapa yang membangun masjid karena Allah walaupun hanya selubang tempat burung bertelur atau lebih kecil, maka Allah bangunkan baginya (rumah) seperti itu pula di surga. (HR. Ibnu Majah) .
.

Dalam hadits ini Allah menjanjikan rumah di surga bagi siapa saja yang ikut berpartisipasi dalam membangun masjid.
#janganbiarkanpembangunanmasjidberhenti

Tinggalkan Balasan